Posts Tagged ‘arya penangsang’

Sejarah masa lalu kita khususnya sejarah Indonesia membentang panjang melewati berbagai masa dari mulai prasejarah ,sejarah , hingga akhirnya muncul berbagai kerajaan dengan berbagai macam corak kebudayaan dan kepercayaan.Budha dan Hindu muncul lebih awal.Dilanjutkan dengan berkembangnya Islam sebagai akibat dari perdagangan dan syiar yang dilakukan para warganya.

Berbagai intrik dan kontroversi menarik muncul dengan semakin kompleksnya perkembangan kerajaan.diawali di daerah tumapel,drama diawali pembunuhan oleh Ken Arok yang membunuh Tunggul Ametung seorang penguasa tumapel.pembunuhan yang berdampak panjang bagi keturunan Arok dan dirinya sendiri.
Di lanjutkan oleh kerajaan Majapahit yang dari awal selalu dilanda pemberontakan,hingga seorang sakti mandraguna bernama Gajah Mada menentramkan seluruh majapahit bahkan seluruh nusantara melalui sumpahnya yang terkenal,sumpah palapa.
Setelah berkembangnya Islam muncul suatu kerajaan besar nan digdaya bernama Demal Bintara,yang dibalik kemakmurannya menyimpan banyak intrik menarik berlevel high politic .perseteruan antar generasi dari mulai Raden Fatah dengan Kebo Kenanga hingga Jaka Tingkir dengan Arya Penangsang.

itulah sekilas tulisan pertama yang akan dikembangkan kembali menjadi beribu-ribu tulisan di blog ini.
SAKSIKANLAH